Hubungan Toxic dan Ketergantungan Maladaptif: Studi Religiusitas dan Strategi Coping pada Remaja Perempuan
DOI:
https://doi.org/10.22373/fitrah.v6i2.6086Keywords:
Hubungan Toxic, Maladaptif, Religiusitas, Strategi CopingAbstract
In toxic relationships, adolescents may experience diminished self-esteem, emotional distress, and other psychological issues. Maladaptive dependency, where adolescents struggle to extricate themselves from harmful relationships, exacerbates these conditions. Given that adolescence is a critical period for personal and social development, this study aims to explore the experiences and impacts of toxic relationships and maladaptive dependency among adolescent girls. The primary focus is to understand the role of religiosity and coping strategies in mitigating these negative effects. This research employs a narrative inquiry approach, with in-depth interviews conducted with three adolescent girls involved in toxic relationships. The data were analyzed qualitatively using a thematic approach. The results reveal that toxic relationships significantly impact the mental and physical health of adolescents, hinder social development, and foster maladaptive dependency. Religiosity serves as a strong emotional support system, while coping strategies involving both problem-focused and emotion-focused approaches help adolescents manage the psychological stress they face. These findings underscore the importance of integrating religiosity-based interventions with social support and psychological counseling to address maladaptive dependency.
Abstrak
Dalam hubungan toxic, remaja dapat mengalami penurunan harga diri, stres emosional, dan gangguan psikologis lainnya. Ketergantungan maladaptif, di mana remaja kesulitan melepaskan diri dari hubungan merugikan, memperburuk kondisi ini. Mengingat masa remaja adalah periode penting dalam perkembangan pribadi dan sosial, penelitian ini bertujuan untuk mengeksplorasi pengalaman dan dampak dari hubungan toxic dan ketergantungan maladaptif pada remaja perempuan. Fokus utama penelitian ini adalah untuk memahami peran religiusitas dan strategi coping dalam mengatasi dampak negatif tersebut. Penelitian ini menggunakan pendekatan narrative inquiry dengan wawancara mendalam pada tiga remaja perempuan yang terlibat dalam hubungan toxic. Data yang diperoleh dianalisis secara kualitatif dengan pendekatan tematik. Hasil penelitian menunjukkan bahwa hubungan toxic memiliki dampak signifikan terhadap kesehatan mental dan fisik remaja, memperburuk perkembangan sosial, dan memperkuat ketergantungan maladaptif. Religiusitas berfungsi sebagai sumber dukungan emosional yang kuat, sementara strategi coping yang melibatkan pendekatan problem-focused dan emotion-focused membantu remaja mengelola tekanan psikologis yang dihadapi. Temuan ini menggarisbawahi pentingnya intervensi berbasis religiusitas yang diintegrasikan dengan dukungan sosial dan intervensi psikologis untuk mengatasi ketergantungan maladaptif.
References
Afifah, Juliana Nur, Zahra Asyifa Lukman, Andini Indriyanti, and Saepul Anwar. “Kontribusi Pendidikan Agama Islam Terhadap Kesehatan Mental.” Intelektual: Jurnal Pendidikan Dan Studi Keislaman 14, no. 1 (November 10, 2024): 143–57. https://ejournal.uit-lirboyo.ac.id/index.php/intelektual/article/view/5333.
Alvionita, Fera, Rika Damayanti, and Iin Yulianti. “Hubungan Antara Dukungan Sosial Dan Strategi Coping Dengan Kebahagiaan Pada Mahasiswa Yang Sedang Mengerjakan Skripsi.” ANFUSINA: Journal of Psychology 5, no. 2 (October 22, 2022): 185–96. https://doi.org/10.24042/ajp.v5i2.15711.
Annisa, Tatha. “5 Alasan Seseorang Sulit Bebas Dari Toxic Relationship.” medcom.id, 2024. https://www.medcom.id/gaya/family/ybDjXVAK-5-alasan-seseorang-sulit-bebas-dari-toxic-relationship.
Bakhtiar, Muhammad Ilham, and Asriani Asriani. “Efektivitas Strategi Problem Focused Coping dan Emotion Focused Coping dalam Meningkatkan Pengelolaan Stres Siswa Di Sma Negeri 1 Barru.” GUIDENA: Jurnal Ilmu Pendidikan, Psikologi, Bimbingan Dan Konseling 5, no. 2 (December 13, 2015): 69. https://doi.org/10.24127/gdn.v5i2.320.
Bornstein, Robert F.. The Dependent Personality. Guilford Press, 1993.
Cera Keny, Wara, Rayhan Febrian Syahputra, and Dhimas Rizky Pratomo. “Pengalaman Toxic Relationship Dan Dampaknya Pada Kalangan Generasi Muda.” Prosiding Seminar Nasional 2 (November 2023): 918–26. https://proceeding.unesa.ac.id/index.php/sniis/article/view/869.
Dafiq, Nur, Maria M Camela, Maria F Akur, and Erviolita Jeniati. “Toxic Relationship Pada Remaja: Studi Literatur.” Jurnal Wawasan Kesehatan (JWK) 8, no. 1 (2023): 2548–4702. https://stikessantupaulus.e-journal.id/JWK/article/view/163.
Ermita, Ratna, Rohmah Rifani, and Harlina Hamid. “Hubungan Religiusitas Dan Dukungan Sosial Terhadap Quarter Life Crisis Pada Mahasiswa Tingkat Akhir Di Universitas Negeri Makassar.” Jurnal Psikologi Islam 9, no. 2 (2022): 2549–9297. https://jpi.api-himpsi.org/index.php/jpi/article/view/224.
Fitriani, Annisa. “Peran Religiusitas Dalam Meningkatkan Psychological Well Being.” Al-Adyan: Jurnal Studi Lintas Agama 11, no. 1 (2017): 57–80. https://ejournal.radenintan.ac.id/index.php/alAdyan/article/view/1437.
Girsang, Christabella, and Kamsih Astuti. “Toxic Relationship Pada Remaja Yang Berpacaran.” In Peran Psikologi dalam Pemberdayaan Masyarakat Untuk Meningkatkan Kesejahteraan Masyarakat Indonesia, 178–89, 2024. https://ejurnal.mercubuana-yogya.ac.id/index.php/SEMNAPSI/article/view/4133.
Harpan, Abang. “Peran Religiusitas Dan Optimisme Terhadap Kesejahteraan Psikologis Pada Remaja.” Empathy : Jurnal Fakultas Psikologi 3, no. 1 (June 28, 2021). https://doi.org/10.12928/empathy.v3i1.3198.
Hurlock, E B, and R M Sijabat. Psikologi Perkembangan: Suatu Pendekatan Sepanjang Rentang Kehidupan. Jakarta: Erlangga, 1990.
Irmayanti, Nur, and Aironi Zuroidah. “Gambaran Ketergantungan Emosional Dan Harga Diri Pada Korban Kekerasan Dalam Pacaran: Sistematik Review.” Jurnal Psikologi : Jurnal Ilmiah Fakultas Psikologi Universitas Yudharta Pasuruan 11, no. 2 (September 29, 2024): 314–32. https://doi.org/10.35891/jip.v11i2.5456.
Jumiati, Nova Avianti Rahayu, Lita Nafratilova, and Siska Indrayani. “Peningkatan Dukungan Sosial Bagi Kesehatan Mental Remaja Di SMA Negeri 7 Pekanbaru.” Jurnal Pengabdian UntukMu NegeRI 8, no. 2 (August 17, 2024): 210–17. https://doi.org/10.37859/jpumri.v8i2.7555.
Koenig, Harold G. “Religion and Medicine II: Religion, Mental Health, and Related Behaviors.” The International Journal of Psychiatry in Medicine 31, no. 1 (March 1, 2001): 97–109. https://doi.org/10.2190/BK1B-18TR-X1NN-36GG.
Laksana, Sigit Dwi, and Lilis Sumaryanti. “Hubungan Nilai-Nilai Agama Islam Dengan Kebiasaan Pola Hidup Sehat.” Journal TA’LIMUNA 12, no. 2 (November 16, 2023): 156–66. https://doi.org/10.32478/talimuna.v12i2.1396.
Lazarus, R S, and S Folkman. Stress, Appraisal, and Coping. Springer Publishing Company, 1984.
Maryam, Siti. “Strategi Coping: Teori Dan Sumberdayanya.” JURKAM: Jurnal Konseling Andi Matappa 1, no. 2 (September 16, 2017): 101. https://doi.org/10.31100/jurkam.v1i2.12.
Masduki, Ahmad. “Internalisasi Nilai-Nilai Keagamaan Dalam Pembentukan Karakter Bagi Remaja.” Jurnal Kependidikan 9, no. 1 (May 10, 2021): 1–9. https://doi.org/10.24090/jk.v9i1.4501.
Mufliha, Cessa Putri. “Pengaruh Dukungan Sosial Dan Harga Diri Terhadap Remaja Yang Mengalami Toxic Relationship.” Fakultas Psikologi UIN Syarif Hidayatullah Jakarta, 2024. https://repository.uinjkt.ac.id/dspace/handle/123456789/81530.
Nurhalisa, Azzizah, and Eko Handayani. “Strategi coping dan kebahagiaan pada remaja selama pandemi covid-19.” Proyeksi 18, no. 2 (October 9, 2023): 144. https://doi.org/10.30659/jp.18.2.144-156.
Pino Gavidia, Lisbeth A., and Joseph Adu. “Critical Narrative Inquiry: An Examination of a Methodological Approach.” International Journal of Qualitative Methods 21 (April 4, 2022). https://doi.org/10.1177/16094069221081594.
Prameswari, Firsta Hernie Kartika, and Nurchayati. “Dinamika Psikologis Remaja Perempuan Korban Kekerasan Dalam Pacaran Yang Memilih Mempertahankan Hubungan Pacarannya.” Jurnal Penelitian Psikologi 08, no. 07 (July 2021): 204–17. https://doi.org/10.26740/CJPP.V8I7.42609.
Praptiningsih, Novi Andayani, and Gilang Kumari Putra. “Toxic Relationship Dalam Komunikasi Interpersonal Di Kalangan Remaja.” Communication 12, no. 2 (October 29, 2021): 132. https://doi.org/10.36080/comm.v12i2.1510.
Rahmasari, Diana, Tasya Saecarya Rachmawati, and ... “Social Support as a Coping Mechanism for Fatherless Adolescents.” Procedia of Social … 6 (July 2024): 152–62. https://doi.org/10.21070/PSSH.V6I.541.
Retno Kumolohadi. “Religiusitas Dan Pembuatan Keputusan Etis Mahasiswa : Peran Mediator Karakter Moral , Konformitas Dan Kepatuhan Pada Figur Otoritas.” Universitas Indonesia, 2021. https://lontar.ui.ac.id/detail?id=20515432&lokasi=lokal.
Rezkita, Fadia Annisa, and Asaas Putra. “Toxic Relationship Dalam Hubungan Pacaran Pada Remaja Di Kota Bandung.” In E-Proceeding of Management, 11:3237, 2024.
Risnawati, Erna, Alfida Arisandi, and Rizki Dawanti. “Peran Religiusitas Dan Psychological Well-Being Terhadap Resiliensi Korban KDRT.” Jurnal Ilmiah Psikologi MIND SET 10, no. 02 (February 1, 2020): 67–77. https://doi.org/10.35814/mindset.v10i02.836.
Rizky, Agustina. “Pengaruh Self Efficacy Dan Dukungan Sosial Terhadap Problem Focused Coping Pada Siswa Sma Negeri 2 Temanggung.” Jurnal Riset Mahasiswa Bimbingan Dan … 7, no. 2 (February 5, 2021): 180. https://journal.student.uny.ac.id/index.php/fipbk/article/view/17427.
Sari, Jelly Furnama, and Asti Haryati. “Hubungan Antara Religiusitas Dengan Coping Stres Pada Mahasiswa Tingkat Akhir Program Studi BKI Di UINFAS Bengkulu.” Bimbingan Dan Konseling Islam 6, no. 2 (December 2023): 1–16. https://doi.org/10.22373/taujih.v6i2.20770.
Sutrina, Dian, Indra Wati, and Isrida Yul Arifiana. “Dapatkah Dukungan Sosial Menjadi Prediktor Strategi Coping Berfokus Pada Masalah Pada Mahasiswa?” INNER: Journal of Psychological Research E. Vol. 1, May 2021. https://aksiologi.org/index.php/inner/article/view/22.
Vedelago, Lana, Rhonda N Balzarini, Skye Fitzpatrick, and Amy Muise. “Tailoring Dyadic Coping Strategies to Attachment Style: Emotion-Focused and Problem-Focused Dyadic Coping Differentially Buffer Anxiously and Avoidantly Attached Partners.” Journal of Social and Personal Relationships 40, no. 6 (June 12, 2023): 1830–53. https://doi.org/10.1177/02654075221133575.
Vivi, Riski Alfiani. “Upaya Resiliensi Pada Remaja dalam Mengatasi Toxic Relationship yang Terjadi dalam Hubungan Pacaran.” IAIN Purwokerto, 2020. https://repository.uinsaizu.ac.id/8716/.
Downloads
Published
How to Cite
Issue
Section
License
Copyright (c) 2024 Cut Zabrina Isra, Sehat Ihsan Shadiqin, Nofal Liata
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial-ShareAlike 4.0 International License.
Authors who publish in this journal agree to the following terms:
- Authors retain copyright and grant the journal right of first publication with the work simultaneously licensed Attribution-NonCommercial-ShareAlike 4.0 International (CC BY-NC-SA 4.0) that allows others to share the work with an acknowledgment of the work's authorship and initial publication in this journal.
- Authors can enter into separate, additional contractual arrangements for the non-exclusive distribution of the journal's published version of the work (e.g., post it to an institutional repository or publish it in a book), with an acknowledgment of its initial publication in this journal.
- Authors are permitted and encouraged to post their work online (e.g., in institutional repositories or on their website) before and during the submission process, as it can lead to productive exchanges and earlier and greater citation of published work. (See The Effect of Open Acces)