Implementasi Metode Prototype Pada Pembuatan Sistem Informasi Hadih Maja Berbasis Website
DOI:
https://doi.org/10.22373/jintech.v4i1.2421Keywords:
Hadih maja, Sistem Informasi, Metode Prototype.Abstract
Penelitian ini dilatar belakangi oleh beberapa permasalahan terkait dengan degradasi pengetahuan masyarakat Aceh khususnya kaum melenial terhadap budaya Hadih maja. Salah satu permasalahannya adalah tidak tersedianya sumber belajar yang memadai baik media cetak maupun elektronik yang membahas mengenai hadih maja. Oleh sebab itu, penelitian ini dilakukan untuk membangun sebuah sistem informasi khusus yang berisikan kumpulan hadih maja beserta arti dan maknanya. Selain itu, sistem ini juga dirancang untuk dapat digunakan oleh masyarakat untuk berkontribusi dalam melestarikan Hadih maja dengan ikut berpartisipasi menginput Hadih maja yang diketahuinya ke dalam sistem. Metode yang digunakan dalam pengembangan sistem ini adalah metode prototype, sedangkan pengujiannya, digunakan metode Black Box. Adapun hasil dari pengujiannya nilai persetanse kesesuaian setiap fungsi yang dimiliki adalah 84%, yang berarti sistem yang sudah dibangun memiliki tingkat kesesuaiannya sangat sesuai.
References
Aziz, I. A., Setiawan, B., Khanh, R., Nurdiyansyah, G., & Yulianti, Y. (2020). Pengujian Black Box pada Aplikasi Sistem Kasir Berbasis Website Menggunakan Teknik Equivalence Partitions. Jurnal Teknologi Sistem Informasi Dan Aplikasi, 3(2), 82. https://doi.org/10.32493/jtsi.v3i2.4693
Cut Nabilla Kesha, -. (2019). KAJIAN KETIDAKPASTIAN PADA TEKS PUISI LISAN ACEH HADIH MAJA DAN PEMANFAATANNYA SEBAGAI BUKU PENGAYAAN PENGETAHUAN [Universitas Pendidikan Indonesia]. http://repository.upi.edu
Fakhri, & Faizin, M. (2018). PESAN-PESAN DAKWAH DALAM HADIH MAJA. Jurnal Al-Bayan: Media Kajian Dan Pengembangan Ilmu Dakwah, 23(2), 263–295. https://doi.org/10.22373/ALBAYAN.V23I2.2498
Indrajani. (2011). Perancangan basis data dalam All in 1. Elex Media Komputindo. https://opac.perpusnas.go.id/DetailOpac.aspx?id=124909
Ismail, B., Al fairusy, M., & AR, N. (2018). Ensiklopedia Budaya Adat Aceh. Majelis Adat Aceh.
Kurniawan, T. B., & Syarifuddin. (2020). PERANCANGAN SISTEM APLIKASI PEMESANAN MAKANAN DAN MINUMAN PADA CAFETARIA NO CAFFE DI TANJUNG BALAI KARIMUN MENGGUNAKAN BAHASA PEMOGRAMAN PHP DAN MYSQL. JURNAL TIKAR, 1(2), 192–206. https://doi.org/10.51742/TEKNIK_INFORMATIKA.V1I2.153
Luthfi, H. W., & Riasti, B. K. (2011). Sistem Informasi Perawatan Dan Inventaris Laboratorium Pada Smk Negeri 1 Rembang Berbasis Web. Speed - Sentra Penelitian Engineering Dan Edukasi, 3(3). https://doi.org/10.3112/SPEED.V3I3.1219
M.K, H. (1986). Himponan Hadih Madja. Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Daerah Istimewa Aceh.
Pradipta, A. A., Prasetyo, Y. A., & Ambarsari, N. (2015). Pengembangan E-Commerce Bojana Sari Menggunakan Metode Prototype. E-Proceeding of Engineering.
Rangkuti, F. (2015). Analisis Swot. PT Gramedia Pustaka Utama.
Saleh, A. K. (2020). APLIKASI PENGELOLAAN USAHA JUAL BELI KAYU PADA CV. SURYA ABADI. Unisversitas Islam Kalimantan MAB.
Shalahuddin, M., & Rosa A.S. (2014). Rekayasa Perangkat Lunak: Terstruktur dan Berorientasi Objek. Informatika Bandung.
Susanto, R., & Andriana, A. D. (2016). PERBANDINGAN MODEL WATERFALL DAN PROTOTYPING UNTUK PENGEMBANGAN SISTEM INFORMASI. Majalah Ilmiah UNIKOM, 14(1). https://ojs.unikom.ac.id/index.php/jurnal-unikom/article/view/174
Suyudi, M. Y., Pratiwi, A. P., Mawahdah, R. F., Purwara, Y. A., & Kusyadi, I. (2020). Teknik Pengujian Equivalents Partitioning pada Aplikasi Sistem Pendaftaran PAUD berbasis WEB dengan Menggunakan Black Box. Jurnal Informatika Universitas Pamulang, 5(2), 198. https://doi.org/10.32493/informatika.v5i2.5351
Yulandina, A., Antoni, C., & Firmanda, A. (2018). OPTIMALISASI UNSUR LIVE SHOOT DAN MOTION GRAPHIC UNTUK PROMOSI DIGITAL LEMBAGA PAUD. JOURNAL OF DIGITAL EDUCATION, COMMUNICATION, AND ARTS (DECA), 1(1), 1–19. https://doi.org/10.30871/deca.v1i1.588