Analisis Determinan Minat Beli Produk Scarlett Whitening Oleh Mahasiswi FEBI UIN Ar-Raniry Banda Aceh

Authors

  • Marwiyati Marwiyati UIN Ar-Raniry Banda Aceh
  • Winny Dian Safitri, UIN Ar-Raniry Banda Aceh
  • Putri Bunga Angkat UIN Ar-Raniry Banda Aceh

DOI:

https://doi.org/10.22373/jibes.v3i1.4574

Keywords:

Kata Kunci: Pengetahuan Produk, Emotional Marketing, Perceived Value

Abstract

Memasuki era modernisasi, berbagai cara akan dilakukan produsen dalam memasarkan produknya untuk menarik minat beli konsumen. Pembelian akan terjadi apabila produsen mampu memahami terlebih dahulu bagaimana sikap atau perilaku konsumen.  Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh pengetahuan produk, pemasaran emosional, dan nilai yang dirasakan terhadap minat beli mahasiswa FEBI UIN Ar-Raniry Banda Aceh pada produk Scarlett Whitening. Menggunakan pendekatan kuantitatif dan Structural Equation Modeling (SEM) Partial Least Square (PLS) sebagai metode analisis. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa pengetahuan produk dan pemasaran emosional tidak berpengaruh signifikan terhadap niat beli. Sedangkan nilai yang dirasakan berpengaruh signifikan terhadap niat beli. Secara simultan variabel pengetahuan produk, pemasaran emosional, dan nilai yang dirasakan berpengaruh terhadap niat beli Scarlett Whitening di FEBI UIN Ar-Raniry Banda Aceh.

Downloads

Published

2024-05-31

How to Cite

Marwiyati, M., Winny Dian Safitri, & Putri Bunga Angkat. (2024). Analisis Determinan Minat Beli Produk Scarlett Whitening Oleh Mahasiswi FEBI UIN Ar-Raniry Banda Aceh. urnal lmiah asis konomi an isnis, 3(1), 22–39. https://doi.org/10.22373/jibes.v3i1.4574