ANALISIS RESIDU KLORAMFENIKOL PADA UDANG WINDU (Penaeus monodon) MENGGUNAKAN High Performance Liquid Cromatography (HPLC)

Authors

  • Surya Adi Saputra
  • Febrina Arfi

DOI:

https://doi.org/10.22373/amina.v1i3.489

Keywords:

HPLC, kloramfenikol, tiger shrimp, residue

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis residu kloramfenikol pada udang windu (penaeus monodon) menggunakan high performance liquid cromatography (hplc). Penelitian ini menghasilkan Residu kloramfenikol pada sampel udang windu (Penaus monodon) yang dianalisis menggunakan HPLC.Kadar residu kloramfenikol pada udang windu (Penaus monodon) dari Pelabuhan Perikanan Samudera (PPS) Kutaradja adalah sebesar 0,0024634 ppm. Dapat dikatakan bahwa udang windu dari PPS kutaradja masih aman untuk dikonsumsi karena tidak melewati BMR yang telah ditetapkan oleh  SNI 01- 6366-2000 yaitu sebesar 0,01 ppm.

References

Downloads

Published

2021-03-04